Anggota Polsek Tirtajaya Sambangi Scurity SMKN 1 Tirtajaya

    Anggota Polsek Tirtajaya Sambangi Scurity SMKN 1 Tirtajaya
    Anggota Polsek Tirtajaya Sambangi Scurity SMKN 1 Tirtajaya

    Polres Karawang Polda Jabar, - Polsek Tirtajaya polres Karawang Polda Jabar, Anggota Polsek Tirtajaya Aipda Adang Suhaya, S.H bersama Bripda Rizki Chaerul Insan melaksanakan Patroli Dialogis serta Sambangi Scurity Smkn 1 Tirtajaya untuk memberikan himbauan Kamtibmas. Jumat (30/8/2024)

    Pada Himbauannya Anggota Polsek Tirtajaya Tirtajaya Polres Karawang Polda Jabar Aipda Adang Suhaya, S.H kepada Scurity Smkn 1 Tirtajaya dalam upaya menjaga Keamanan dan Ketertiban dilingkungan masyarakat dan mengantisipasi terjadinya Kenakalan Remaja seperti Tawuran Pelajar diwilayahnya, kegiatan tersebut adalah salah satu tugas pokok untuk melayani, melindungi, dan mengayomi masyarakat.

    "Mari kita bersinergi dalam menjaga ketertiban dan keamanan dilingkungan masyarakat serta mengantisipasi kenakalan Remaja seperti Tawuran dan Geng Motor." Unjar Aipda Adang Suhaya, S.H (Anggota Patroli Polsek Tirtajaya)

    Seperti yang dikatakan oleh Kapolres Karawang AKBP Edwar Zulkarnain, S.I.K., S.H., M.H. melalui Kapolsek Tirtajaya Akp Hasanudin, S.Pd kepada Anggota saat ini Polri terus menjaga Sinegritas guna memberikan Keamanan dan Ketertiban serta Kondusifitas dilingkungan masyarakat dan memberikan Pelayanan terbaiknya kepada masyarakat agar masyarakat merasakan kehadiran Polri dilingkungan masyarakat. Jelasnya

    Dikatakan juga bahwa saat ini Kami Polres Karawang Polda Jabar beserta Polsek Jajaran terus berupaya mencegah terjadinya GU Kamtibmas yang disebabkan oleh Kenakalan Remaja seperti Tawuran pelajar, melalui kegiatan Patroli Prekat setiap Personil Polres maupun Polsek seperti yang dilakukan oleh Personil Polsek Tirtajaya. Pamungkas 

    Polres Karawang_AKBP Edwar Zulkarnain, S.I.K., S.H., M.H.

    anggota polsek tirtajaya sambangi scurity smkn 1 tirtajaya
    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Jatisari, Hadiri...

    Artikel Berikutnya

    Anggota Lantas Polsek Jatisari Lakukan Pengaturan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Tim K-9 Polda Jateng Berhasil Temukan Jenazah Bayi 5 Bulan yang Tertimbun Tanah Longsor
    Brimob Bergerak Bantu Evakuasi Korban Banjir dan Longsor di Jateng
    Polri Komitmen Jaga Perdamaian dan Pembangunan di Papua
    100 Hari Pemerintahan Prabowo-Gibran, Imparsial: Menguatnya Militerisme dan Kembalinya Dwifungsi TNI
    Polri Dirikan Dapur Lapangan dan Gelar Trauma Healing untuk Korban Kebakaran di Kebon Kosong

    Ikuti Kami